Kamis, 21 Mei 2009

Beranda

S e l a m a t D a t a n g

Manajemen Gedung, Jasa Telekomunikasi, Mekanikal, Elektrikal dan Perdagangan umum

PT. Sandhy Putra Makmur saat ini merupakan perusahaan yang cukup ternama dan termasuk dalam peringkat 5 (lima) besar di Indonesia, dengan berbekal Visi Perusahaan : Property management dengan kualitas pelayanan standar internasional didukung dengan teknologi informasi menjawab tantangan perusahaan ke depan untuk dapat memenuhi tuntutan konsumen yang terus berkembang sesuai dengan kebutuhan akan ketersediaan layanan dan fasilitas gedung yang semakin meningkat

Dengan diraihnya Sertifikat Management Mutu ISO 9001 : 2000 pada bulan Agustus 2003 yang lalu, setelah sebelumnya lebih dahulu meraih 2 (dua) Sertifikasi ISO 9002 pada tahun 1999 dari Badan Badan Sertifikasi TUV Jerman, membuktikan tekad Manajemen untuk konsisten pada VISI yang telah dicanangkan Perusahaan dengan meng-implementasikan Quality Management System atau System Manajemen Mutu.

Dengan karya nyata tersebut yang telah diakui oleh Lembaga Independent yang bertaraf Internasional membuktikan tekad kami bahwa perusahaan mampu bertahan secara profesional didalam era persaingan usaha yang semakin kompetitif baik di pasar Telkom maupun di luar Telkom, sekaligus meningkatkan kepercayaan diri bagi perusahaan untuk dapat lebih mandiri.

Dan berbekal semangat kerja serta motivasi yang tinggi, harapan kami PT.Sandhy PutraMakmur ke depan dapat meningkatkan prestasi hingga mampu menjadi “Market Leader” di tingkat Nasional sebagai perusahaan Jasa Pengelolaan Gedung dan Telekomunikasi

Layanan dan Jasa


Manajemen Gedung

Pengoprasian & Pemeliharaan gedung secara total solution, meliputi : House keeping, General Affair, Security & perparkiran, Finance & Engineering dengan penerapan teknologi informasi, Smart Power Management System (SPMS).

Pemeliharaan Gedung

Perawatan gedung yang meliputi : Cleaning Service (Gedung, Halaman & Taman), Perangkat fasilitas Mekanikal & Elektrikal penunjang dalam gedung

Mekanikal dan Elektrikal

Pengoprasian & Pemeliharaan perangkat fasilitas Mekanikal & Elektrikal gedung dengan penerapan teknologi informasi, Smart PowerManagement System (SPMS).


Jasa Telekomunikasi

Pekerjaan jaringan kabel telekomunikasi yang meliputi :Jaringan primer & sekunder, Optimalisasi Jaringan Akses Lokal, Instalasi Kabel Rumah/Gedung (IKR/G), pasang baru (PSB), Perawatan jaringan instalasi & system telekomunikasi serta Pembangunan Tower BTS Telkom Flexi

Pekerjaan Sipil

Pekerjaan sipil meliputi : perencanaan & pembuatan disain bangunan, renovasi & disain interior dan lain-lain.

Tentang Kami

PT. Sandhy Putra Makmur didirikan berdasarkan Akta Notaris Tn. Rachmat Santoso, SH nomor 35 tangal 6 Januari 1989 dan perubahannya, dengan perubahan terakhir sebagaimana tercantum dalam Akta Notaris Dyah Guntari LS, SH Nomor 3 tanggal 11 Maret 2002.

Sertifikasi dan Penghargaan Internasional
Penerimaan dan Penyerahan Sertifikat Iso 9002 dari Badan Sertivikasi TUV Jerman untuk Pengelola BM “Sistem Mutu Manajemen Gd. RisTi PT. TELKOM

Penerimaan Sertifikat ISO 9001 : 2000 dari Badan Sertifikasi TUV Jerman “Pengeloaan Building Management PT. Sandhy PutraMakmur” tahun 2003

Penerimaan Sertifikat ISO 9001 : 2000 dari Badan Sertifikasi TUV Jerman “Pengeloaan BM Gd. B Bank Indonesia, Jakarta” tahun 2003

Penerimaan Sertifikat ISO 9001 : 2000 dari Badan Sertifikasi TUV NORD “Pengeloaan Building Management PT. Sandhy PutraMakmur” tahun 2007











Aplikasi Teknologi

Peluncuran produk Smart Power Management System (SPMS) tahun 2000 yang merupakan sistim terpadu monitoring dan controlling multi gedung perangkat ME secara Remote (jarak jauh) dan Real Time.

PT. Sandhy PutraMakmur merupakan Sole Distributor Regional Indonesia dari product Air Conditioning Presisi merk DB-Aire dari Pabrikan DUNHAM-BUSH USA sesuai dengan Letters of Appoinment for DB-Aire Air Conditioning Syatem Dealer ship in Indonesia No. 6063030-L-SPM 1 th January 2007

Aplikasi Kerjasama

Melalu Netwok Bisnis yang dimiliki PT. Sandhy PutraMakmur diseluruh negeri, telah terjalin kerjasama SATU PINTU dengan pengguna jasa yang juga memiliki jaringan kerja diseluruh nusantara antara lain PT. TELEKOMUNIKASI SELULAR (TELKOMSEL).

Daftar Rekanan

Rekanan di Wilayah Bojonegoro dan Tuban

  • Kantor PT. TELKOM
  • Kantor Bea dan Cukai

Rekanan yang menggunakan layanan dan jasa kami seluruh Indonesia diantaranya :

Sektor Perbankan

  • Bank Indonesia
  • Bank Jabar
  • Bank Permata
  • Bank Universal
  • Bank Pembangunan Daerah
  • Bank Central Asia
  • Bank Mandiri
Sektor Perkantoran

  • PT. Telekomunikasi Indonesia (Telkom)
  • PT. Telkomsel
  • PT. PT. Indosat
  • PT. Angkasa Pura I
  • PT. Angkasa Pura II
  • Perusahaan Listrik Negara (Pln)
  • PT. Wijaya Karya (Wika)
  • PT. Pramindo Ikat Nusantara (PIN)
  • Infomedia Nusantara Batam
  • PT. Surya Dumai Industri
  • PT. Mobile-8 Bandung
  • Asuransi Astra Buana Solo
  • PT. Trakindo Utama Kalimantan
  • PT. Daya Mitra Telekomunikasi Banjarmasin
  • Jasmsotek Makassar
  • PT. Telesera Denpasar
  • Cv. Suintex Bandung
  • PT. Coca Cola Balikpapan
  • PT. Astra Sedaya Finance Balikpapan
  • PT. Gramedia
  • PT. Kompas
  • Indian Culture Centre Bali
Sektor Perdagangan

  • Mall Pekanbaru
  • Istana Plasa Bandung
  • Sentrasari Plasa Bandung
  • Pertokoan Pasar Baru Bandung
  • Pertokoan IITC Kopo
Sektor Kesehatan
  • Lab Klinik Pramita Bandung & Jakarta
  • RSUD Cilacap
  • RSUD Jember
Jasa Telekomunikasi

PT. SANDHY PUTRAMAKMUR dalam pengelolaan Telekomunikasi services meliputi, Jaringan Kabel (OSP) tembaga dan fiber optik PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk, PT. Pramindo Ikat Nusantara, PT. Aria West Indonesia, Sampoerna Telekomunikasi (diseluruh pelosok tanah air), Rancang Bangun dan pemeliharaan Tower (BTS) clusterisasi PT. Telkomsel Sumatera bagian Utara dan Kalimantan, Rancang Bangun dan pemeliharaan Tower (BTS) Flexy PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk Kalimantan Timur dan lain-lain